Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan komunikasi visual dalam promosi kue kering Gloria

Gloria adalah salah Perusahan yang bergerak dibidang pembuatan dan
penjualan berbagai macam dan rasa kue kering. Gloria juga merupakan salah satu
perusahaan rumah tangga yang sudah memasarkan hasil produksinya di beberapa
supermarket di wilayah Kediri dan sekitarnya, yang merupakan rekan usaha dan
dagang. Setiap bentuk kue berasal dari pemilik dan karyawannya yang selalu
ingin menampilkan bentuk yang indah dan rasa yang enak, sehingga dapat
menarik pembeli setiap saat. Namun sampai saat ini Gloria tidak memiliki sarana
promosi sehingga tidak banyak orang yang tahu tentang produk dari perusahaan
kue kering Gloria. Promosi adalah teknik menjual termasuk didalamya
advertising, dan melalui berbagai media baik cetak maupun non cetak. Promosi
yang dibuat memiliki konsep yang mengutamakan keunggulan produk Gloria.
Gaya yang dipilih adalah gaya yang simple, modern, dan masih terlihat elegan.

Creator(s)
  • (22305617) GLADYS PUSPITA RARTRI
Contributor(s)
  • Heru Dwi Waluyanto → Advisor 1
  • EKO A.B.OEMAR → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2008
Language
Indonesian
Category
d3 – Diploma 3
Sub Category
Promosi Produk
Source
Promosi Produk No. 01090345/KAI/2008; Gladys Puspita Rartri (22305617)
Subject(s)
  • VISUAL COMMUNICATION
  • ADVERTISING
  • COMMERCIAL ART
  • GRAPHIC ARTS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject