Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan desaian komunikasi visual pendukung promosi hotel Srilestari Blitar

Hotel Sri Lestari Blitar adalah sebuah bisnis swasta yang bergerak di
bidang perhotelan. Hotel ini berdiri sejak tahun 1933. Pada tahun 2002, Hotel Sri
Lestari bergabung menjadi bagian dari Tugu Group dan sejak saat itu Hotel Sri
Lestari diresmikan sebagai bangunan tugu pada bagian tengah hotel yang menjadi
ciri khasnya. Banyaknya hotel baru yang berkembang di Blitar, menyebabkan
tingkat persaingan yang tinggi dan memberikan tantangan bagi pihak pengelola
untuk semakin meningkatkan citra diri hotel agar semakin menarik perhatian
konsumen. Untuk mengatasi hal ini, pihak pengelola berusaha meningkatkan
promosi dalam rangka meningkatkan jumlah pengunjung yang datang ke Hotel Sri
Lestari. Karena selama ini Hotel Sri Lestari kurang gencar dalam melakukan
promosi, sehingga berakibat tidak semua masyarakat mengetahui keberadaan
hotel ini. Oleh karena itu, maka perancangan promosi ini sangat dibutuhkan.

Creator(s)
  • (42402197) VIVI PUSPA MARIA
Contributor(s)
  • SADJIMAN → Advisor 1
  • BAMBANG MARDIONO → Advisor 2
  • Heru Dwi Waluyanto → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2006
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Grafis
Source
Perancangan Grafis No. 00110854/DKV/2006; Vivi Puspa Maria (42402197)
Subject(s)
  • BILLBOARD
  • ADVERTISING
  • COMMERCIAL ART
  • POSTERS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject