Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perbedaan faktor image eksklusifitas perumahan oleh penghuni perumahan Prambanan Residence dan Wisata Bukit Mas Surabaya

Prambanan Residence dan Wisata Bukit Mas merupakan dua perumahan
yang berdekatan dan berlokasi di Wiyung, Surabaya Barat. Kedua perumahan ini
memiliki ciri khas masing-masing, Prambanan Residence dengan konsep desain
minimalis dan Wisata Bukit Mas dengan konsep desain klasik. Selain itu kedua
perumahan ini merupakan perumahan yang didesain dengan suasana lingkungan
yang nyaman, aman dan modern. Untuk mengetahui respon masyarakat terhadap
perumahan Prambanan Residence dan Wisata Bukit Mas Surabaya, maka peneliti
tertarik untuk meneliti faktor-faktor images eksklusifitas dan perbedaanya antara
perumahan Prambanan Residence dan Wisata Bukit Mas Surabaya. Pemilihan
Kota Surabaya dikarenakan Surabaya penduduknya heterogen sehingga dapat
memperkaya data lapangan.

Creator(s)
  • (31404156) RONALD ANANTA
  • (31404221) PETRUS INDRAWAN LUKMANTO
Contributor(s)
  • Njo Anastasia → Advisor and Examination Committee
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2008
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 04012411/MAN/2008; Ronald Ananta (31404156), Petrus Indrawan L (31404221)
Subject(s)
  • REAL ESTATE MANAGEMENT
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject