Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Optimalisasi tenaga kerja pada lini produksi thimonier dan EMEC-TAK 6 di PT SMART Tbk.

PT Sinar Mas Agro Resources and Technology Tbk. (PT SMART Tbk.)
mengalami permasalahan yaitu tidak adanya jumlah dan alokasi pekerja yang
tepat di departemen filling plant untuk lini produksi Thimonier dan lini produksi
EMEC-TAK 6.
Pada tugas akhir ini, akan dilakukan penghitungan allowance pekerjaan
untuk mendapatkan jumlah operator yang optimal pada kedua lini produksi
beserta alokasinya. Metode simulasi dengan software Promodel dan analisa
kelebihan kekurangan akan digunakan dalam analisa terhadap usulan dihasilkan.
Hasil dari tugas akhir ini adalah pengurangan jumlah tenaga kerja yang
cukup banyak untuk kedua lini produksi yang diteliti. Lini produksi Thimonier
mengalami pengurangan jumlah pekerja dari 13 orang menjadi 8 orang,
sedangkan lini produksi EMEC-TAK 6 mengalami pengurangan jumlah pekerja
dari 8 orang menjadi 7 orang. Pengurangan jumlah pekerja ini tidak
mengakibatkan pengurangan kapasitas produksi yang semula.
Kata kunci:

Creator(s)
  • (25402025) IRWAN LIMANTO/TIONG WAN
  • (25402034) SO WAN DI
Contributor(s)
  • Tessa Vanina Soetanto → Advisor 1
  • IDRUS ALKAF → Advisor 2
  • Bernardo Nugroho Yahya → Examination Committee 1
  • SAPTO TRANGGONO → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2006
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 01041139/IND/2006; Irwan Limanto (25402025), So Wan Di (25402034)
Subject(s)
  • WORK MEASUREMENT
  • PRODUCTION MANAGEMENT
  • PRODUCTION PLANNING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject