Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Sarana peternakan dan pembudidayaan lebah di Pacet, Mojokerto

Sarana Peternakan dan Pembudidayaan Lebah di Pacet, Mojokerto ini
merupakan sebuah fasilitas yang menyajikan pengetahuan mengenai peternakan
dan pembudidayaan lebah beserta manfaat-manfaat positif yang dapat dihasilkan
lebah. Pengetahuan tersebut disajikan dengan konsep fasilitas yang edukatif tetapi
menghibur. Maka diambillah sebuah konsep perancangan yaitu sarang lebah yang
berbentuk hexagonal, dimana di dalam sarang lebah ini banyak hal yang menarik
untuk diketahui pengunjung. Sehingga pada akhirnya tercipta suatu disain sarana
peternakan yang edukatif dan tidak membosankan dengan tetap memperhatikan
kondisi tapak dan sekitarnya. Sarana yang direncanakan meliputi ruang publik,
perpustakaan, ruang audio visual, galeri, pabrik, ruang spa, ruang salon, restoran,
ruang kantor, ruang servis serta area peternakan dan perkebunan.

Creator(s)
  • (22404082) ELYSIA BUDIHARTONO
Contributor(s)
  • Christine Wonoseputro → Advisor 1
  • Benny Poerbantanoe → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2008
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 06132712/ARS/2008; Elysia Budihartono (22404082)
Subject(s)
  • BEE CULTURE
  • RECREATION CENTERS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject