Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelMayoritas pandangan masyarakat yang berkembang saat ini terhadap Suku
Dayak adalah pandanga yang negatif. Informasi yang didapatkan melalui tulisan
buku yang ada rupanya tidak mampu membuat pandangan masyarakat tersebut
berubah. Perancangan fotografi kehidupan Suku Dayak di Desa Pampang
diharapkan mampu mengubah pandangan negatif tersebut. Melalui pemahaman
visual akan lebih mampu menunjukkan kondisi masyarakat yang sesungguhnya
kepada masyarakat daripada pemahaman verbal karena fotografi yang
ditampilkan berdasarkan keadaan di lapangan.