Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Grha otomotif BMW di Malang

BMW merupakan perusahaan otomotif yang berasal dari German. Merek
BMW sudah lama dikenal oleh masyarakat dengan teknologi yang selalu inovatif.
Masyarakat sudah tidak ragu lagi akan produk-produk otomotif dari German ini.
Di mata masyarakat produk BMW dikenal dengan image yang mahal, elit,
eksklusif, dsb. Perancangan bangunan ini ditujukan kepada masyarakat agar
mengenal produk-produk BMW lebih dekat lagi, khususnya pada teknologi yang
telah digunakan selama ini maupun, yang akan datang.
Selama ini bangunan yang digunakan untuk showroom BMW belum
mencerminkan karakteristik BMW sendiri, hanya terkesan bangunan yang biasa
digunakan oleh showroom jual beli kendaraan lain. Maka dari itu dirancanglah
bangunan yang memiliki karakteristik yang sama dengan produk-produk BMW.
Dari filosofi logo BMW diambil konsep perancangannya. Dari latar belakang logo
BMW inilah muncul konsep perancangan yang tepat untuk bentukan bangunan
showroom khusus BMW. Dan juga ditunjang dengan pemakaian material yang
mengarah ke kesan mutakhir, mewah, dan inovatif pada saat ini.

Creator(s)
  • (22403137) FRANDY KRISTANTO
Contributor(s)
  • I Gusti Nyoman Sulendra → Advisor 1
  • Altrerosje Asri → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2008
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 06132691/ARS/2008; Frandy Kristanto (22403137)
Subject(s)
  • STORES, RETAIL
  • AUTOMOBILE SHOWROOMS
  • COMMERCIAL BUILDINGS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject