Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pusat hiburan anak muda di Samarinda

Perancangan Pusat Hiburan Anak Muda di Samarinda ini merupakan suatu pusat
hiburan dimana didalamnya terdapat berbagai macam hiburan, seperti area
berbelanja, area futsal, lapangan basket indoor, gym, bioskop, cafe, spa dan salon,
area aktivitas di outdoor, seperti acara band, dsb, food court, toko buku, dan laser
shooting centre. Dimana bangunan ini memiliki konsep karakter anak muda yang
terdiri dari anak muda yang memiliki sifat introvert dan extrovert. Oleh karena itu
perancangan bangunan lebih kearah adanya "ruang terbuka" di tengah bangunan
yang juga difungsikan untuk berbagai macam kegiatan di luar ruangan, dan jika
dilihat dari jalan raya, bangunan terlihat seperti memiliki celah kecil untuk tetap
dapat terlihat ke arah "ruang terbuka". Untuk bentuk bangunan, lebih mengarah
kotak, untuk terlihat menyatu dengan bentuk bangunan-bangunan di lingkungan
sekitarnya, dan bentukan kotak yang sudah lebih di modifikasi untuk juga
memperlihatkan adanya perbedaan dengan bangunan disekelilingnya.

Creator(s)
  • (22403131) HANNY HONORIS
Contributor(s)
  • Markus Ignatio Aditjipto → Advisor 1
  • Wanda Widigdo Canadarma → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2008
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 06132623/ARS/2008; Hanny Honoris (22403131)
Subject(s)
  • RECREATION CENTERS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject