Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Hotel resor di Taman Dayu-Pandaan

Hotel Resor di Taman Dayu-Pandaan ini merupakan proyek milik
perusahaan swasta. Proyek bangunan komersial ini bertujuan untuk mengembangkan
sektor pariwisata di daerah Jawa Timur. Fasilitas yang direncanakan, selain kamar
hotel dan cottage, meliputi ruang serbaguna, ruang konferensi, lapangan tenis, ruang
olah raga, restauran air, kolam renang, kolam pancing, taman burung. Karena
letaknya yang berada di daerah tropis, maka proyek ini menekankan konsep menyatu
dengan alam, yang kemudian diperdalam dengan memakai konsep "penghubung"
yang menghubungkan antara alam dan teknologi, oleh karena itu konsep ini
memerlukan suatu ikatan yang dalam penataan massa bangunannya menggunakan
bentuk dasar lingkaran, persegi dan segi tiga yang dipadukan sedemikian rupa
sehingga dinamis tetapi masih memiliki kesatuan.

Creator(s)
  • (22499028) PATRICIA YANTI EKA P
Contributor(s)
  • Irwan Santoso → Advisor and Examination Committee
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2003
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 2045/ARS/28/2003; Patricia Yanti Eka Prasetya (22499028)
Subject(s)
  • HOTELS, TAVERNS, ETC.
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject