Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pusat pelatihan tenis di Surabaya

Pusat Pelatihan Tenis di Surabaya ini merupakan kompleks olahraga yang
bertujuan untuk memberikan fasilitas pelatihan bagi atlet terns di Surabaya dan
sekitarnya, sekaligus sebagai tempat apabila ada pertandingan tenis di Surabaya.
Fasilitas yang direncanakan meliputi stadion tenis, akomodasi untuk atlet tenis,
kantor pengelola, fasilitas penunjang ( salon, fitness centre, toko alat olahraga),
lapangan tenis tertutup, lapangan tenis terbuka, kafetaria, dan ruang servis.
Bangunan ini merupakan suatu fasilitas olahraga dengan konsep perancangan yaitu
mengambil konsep dari permainan tenis itu sendiri yaitu bola tenis. Dengan konsep
ini, bangunan yang direncanakan memiliki massa utama yaitu stadion dengan bentuk
dasar lingkaran.

Creator(s)
  • (22497008) INGE ANDRIANI KUSUMA
Contributor(s)
  • Krisdianto Anggijono → Advisor and Examination Committee
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2003
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 1957/ARS/3/2002; Inge Andriani Kusuma (22497008)
Subject(s)
  • SPORT FACILITIES
  • TENNIS-TRAINING-DEISGNS AND PLANS
  • RECREATION CENTERS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject