Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pondok perlindungan untuk ibu dan anak di Surabaya

Pondok Perlindungan untuk Ibu dan Anak di Surabaya ini merupakan
proyek milik yayasan swasta yang bergerak di bidang kesehatan dan sosial.
Fasilitas yang direncanakan meliputi tempat tinggal untuk pasien rawat inap, anak
- anak balita, dan keluarga pasien; ruang - ruang terapi, ruang pelatihan dan
pembekalan, perpustakaan, ruang serbaguna, dan fasilitas olahraga. Berdasarkan
tujuan akhir dari program terapi untuk penyembuhan pasien yaitu penerimaan atas
diri sendiri dan bayinya, maka konsep perancangannya mengacu pada
"rekonsiliasi"; dimana penataan massa bangunan yang direncanakan membentuk
ruang - ruang pertemuan sebagai fasilitas dimana pasien dapat berinteraksi dan
berbagi. Dengan demikian diharapkan rekonsiliasi antara pasien dengan masa lalu
yang ingin dilupakannya dapat terjadi, dan pasien dapat menerima keberadaan
bayinya.

Creator(s)
  • (22498058) MEGUMI HALIM
Contributor(s)
  • Joyce M.Laurens → Advisor and Examination Committee
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2003
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 1991/ARS/37/2002; Megumi Halim (22498058)
Subject(s)
  • HEALTH FACILITY-BASED CHILD CARE
  • HEALTH COUNSELING
  • CHILD WELFARE-DESIGNS AND PLANS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject