Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh pengumuman merger dan akuisisi terhadap return saham perusahaan akuisitor dan non akuisitor dalam satu sektor industri yang sama periode 2004-2008 di Bursa Efek Indonesia

Penelitian dilakukan untuk mengetahui pengaruh pengumuman merger dan
akuisisi terhadap return saham perusahaan akuisitor dan non akuisitor dalam
sektor industri yang sama. Reaksi pasar terhadap pengumuman ini diukur dengan
menggunakan abnormal return. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini
meliputi 45 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2004-2008
dengan jumlah total 70 kejadian pengumuman merger dan akuisisi.
Pengujian dalam penelitian menggunakan uji parametrik t berpasangan. Hasil
penelitian ini menunjukkan bahwa pengumuman merger dan akuisisi tidak
berpengaruh secara signifikan terhadap return saham perusahaan akuisitor dan
non akuisitor dalam sektor industri yang sama.

Creator(s)
  • (31404206) ADITYA SANTOSA
Contributor(s)
  • Sautma Ronni Basana → Advisor and Examination Committee
  • Nanik Linawati → Advisor 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2009
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 37010064/MAN/2009; Aditya Santosa (31404206)
Subject(s)
  • STOCK EXCHANGES
  • CONSOLIDATION AND MERGER OF CORPORATIONS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject