Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Lembaga penelitian terumbu karang dan biota laut di Padangbai, Bali

Lembaga Penelitian Terumbu Karang dan Biota Laut di Padangbai, Bali
ini adalah suatu fasilitas penelitian terumbu karang dan biota laut yang terletak di
Kabupaten Karangasem, Kecamatan Manggis, Desa Padangbai Provinsi Bali.
Proyek ini bertujuan untuk menciptakan fasilitas konservasi kelautan yang
berfungsi sebagai pusat edukasi dan wisata yang terpadu dan berkelanjutan.
Konsep proyek ini adalah "bagaimana membawa pengunjung untuk melihat
langsung proses pelestarian terumbu karang dan biota laut tanpa harus menyelam"
dengan menggunakan pendekatan desain sirkulasi. Dengan menggunakan
pendekatan tersebut dapat tercipta susunan ruang yg mendukung setiap pengguna
dengan kepentingannya masing-masing.

Creator(s)
  • (22405076) EVAN ARIA PUTRA
Contributor(s)
  • Joyce M.Laurens → Advisor 1
  • Danny Santoso Mintorogo → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2010
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 01132819/ARS/2010; Evan Aria Putra (22405076)
Subject(s)
  • RESEARCH CENTERS-DESIGNS AND PLANS
  • RECREATION CENTER
  • MARINE FAUNA-BUILDINGS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject