Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan interior galeri vespa di Surabaya

Vespa adalah sebuah kendaraan yang memiliki daya tarik tersendiri dari
bentuknya yang khas. Vespa juga menjadi salah satu inspirasi bagi perkembangan
teknologi transportasi darat pada era modern. Seiring perkembangan zaman yang
semakin maju dan semakin modern menjadikan popularitas Vespa berkurang dan
mulai jarang ditemui.
Tujuan dari perancangan ini adalah menciptakan sebuah tempat yang
memfasilitasi para pecinta Vespa baik individu maupun komunitas dalam
menyalurkan kecintaannya terhadap Vespa yang saat ini sulit ditemui. Selain itu
tujuan lain dari perancangan ini adalah memberikan informasi kepada masyarakat
khususnya di Surabaya tentang kelebihan dan teknologi yang dimiliki Vespa.
Hasil yang diinginkan adalah bagaimana merancang fasilitas tersebut
berupa Galeri Vespa yang menjual dan memamerkan jenis-jenis Vespa dari
berbagai tahun produksinya dalam satu tempat. Selain itu hasil yang diinginkan
adalah merubah pandangan masyarakat umum khususnya generasi muda tentang
pandangan mereka terhadap Vespa yang identik dengan kendaraan yang sering
mengalami gangguan atau kerusakan.

Creator(s)
  • (41406095) MESORI KRISTOFANI SIAGIAN
Contributor(s)
  • HARTOTO INDRA → Advisor 1
  • Bena Khristiana Vania → Advisor 2
  • Sriti Mayang Sari → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2010
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Interior
Source
Perancangan Interior No. 00020867/DIN/2010; Mesori Kristofani Siagian (41406095)
Subject(s)
  • GALLERIES (ARCHITECTURE)-DECORATION
  • MOTORCYCLES SHOWROOMS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject