Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan interior pusat perkumpulan dan pelatihan skaters di Surabaya

Olahraga telah menjadi bagian penting bagi kehidupan manusia. Para
remaja zaman sekarang pada umumnya ingin melakukan sesuatu yang dapat
menarik perhatian, mereka tidak begitu tertarik dengan olahraga-olahraga yang
monoton. Mereka tertarik dengan olahraga yang dapat memacu adrenalin dan
sesuatu yang bersifat ekstrem. Salah satunya adalah permainan skateboard.
Di Surabaya para skaters hanya mendapatkan fasilitas skatepark yaitu
tempat bermain skateboard tanpa adanya pelatihan, pengawasan dan kondisi
skatepark yang baik.
Oleh karena itu diperlukan tempat untuk bermain skateboard yang
memiliki fasilitas yang dibutuhkan oleh para skaters, dan keamanan yang
maksimal.

Creator(s)
  • (41406140) VITO HARIYANTO
Contributor(s)
  • HARTOTO INDRA → Advisor 1
  • Bena Khristiana Vania → Advisor 2
  • Sriti Mayang Sari → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2010
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Interior
Source
Perancangan Interior No. 00020898/DIN/2010; Vito Hariyanto (41406140)
Subject(s)
  • SPORTS FACILITIES-DECORATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject