Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan media komunikasi visual mengenai penanaman nilai berpikir dan bertindak positif pada anak-anak

Perancangan ini bertujuan menyadarkan masyarakat tentang pentingnya
nilai berpikir dan bertindak positif, serta menanamkan dalam pikiran anak-anak
tentang pentingnya berpikir dan bertindak positif, terutama dalam hal impian
positif mereka.
Perancangan dimulai dengan melakukan penelitian lapangan dan studi
literatur mengenai keseharian anak. Hasil penelitian ini adalah ternyata anak
dibiasakan oleh lingkungan dan televisi, untuk tidak berpikir dan bertindak positif.
Dengan demikian, maka perlu dirancang suatu program untuk menyadarkan
sekaligus menanamkan nilai berpikir dan bertindak positif pada anak-anak itu.
Program ini secara spesifik dirancang dalam bentuk program televisi
berformat animasi. Hal ini disebabkan karena survey membuktikan bahwa televisi
sangat dekat dengan anak-anak. Sedangkan format animasi dipilih karena anak-anak
lebih menyukai animasi 3 dimensi daripada format kartun dan dunia nyata.

Creator(s)
  • (42406029) TOMMY SEBASTIAN L
Contributor(s)
  • LASIMAN → Advisor 1
  • Maria Nala Damajanti → Advisor 2
  • Bing Bedjo Tanudjaja → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2010
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Audio Visual dan Animasi
Source
Audio Visual dan Animasi No. 00021578/DKV/2010; Tommy Sebastian Lessiohadi (42406029)
Subject(s)
  • VISUAL COMMUNICATION
  • COMMERCIAL ART
  • POSTERS
  • GRAPHIC ARTS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject