Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh brand awareness dan brand association terhadap perceived quality serta dampaknya terhadap brand loyalty pada Tony Jack's di Surabaya

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh brand awareness berpengaruh terhadap brand association dan brand loyalty, brand association berpengaruh terhadap brand loyalty dan perceived quality, brand awareness berpengaruh terhadap perceived quality dan perceived quality berpengaruh terhadap brand loyalty.
Teknik Analisa yang digunakan adalah Component Based Struktural Equation Modelling (SEM) perhitungan dilakukan dengan menggunakan alat Bantu Smart Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian menunjukkan bahwa Brand Awareness memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Brand Association dan Perceived Quallity, Brand Association tidak memiliki pengaruh yang sigifikan terhadap Perceived Quallity, Brand Awareness tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Brand Loyalty, Brand Association tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Brand Loyalty dan Perceived Quallity terbukti mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Brand Loyalty.

Creator(s)
  • (36406153) HARRY KURNIAWAN
Contributor(s)
  • Hatane Semuel → Advisor and Examination Committee
  • Diah Dharmayanti → Advisor 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2010
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 36020239/MAN/2011; Harry Kurniawan (36406153)
Subject(s)
  • BRAND LOYALTY
  • BRAND NAME PRODUCTS-MARKETING
  • BRAND CHOICE
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject