Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pemrograman analisa aliran daya jaringan distribusi radial tegangan menengah 20 KV dengan metode teknik topologi untuk daerah Surabaya Selatan yang dilayani G.I. Waru

Pada jaraan modern ini listrik merupakan kebutuhan
hidup penting bagi umat manusia, sehingga dalam
pemanfaatan listrik diperlukan perhitungan teknis yang
rumit. Pada kondisi sekarang perhitungan sudah dapat
dibantu oleh program komputer.
Untuk mengetahui keadaan jaringan pada
pengoperasian normal digunakan suatu analisa yang
disebut analisa aliran daya, dengan analisa aliran daya
ini akan dapat ditentukan besar tegangan, jatuh
tegangan, arus dan daya serta rugi-rugi yang terjadi
pada jaringan.
Pada tugas akhir ini dilakukan perhitungan analisa
aliran daya, yang diterapkan pada suatu jaringan
distribusi radial tegangan menengah 20 KV di daerah
Surabaya Selatan. Perhitungan analisa aliran daya ini
menggunakan metoda teknik topologi secara iterasi.
Ditunjang dengan pembuatan program komputer untuk
mempercepat proses perhitungan.

Creator(s)
  • (23487064) SOEBANDI
Contributor(s)
  • ONTOSENO PENANGSANG → Advisor 1
  • Stephanus A. Ananda → Advisor 2
  • SUSILO MATAIR → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 1994
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 94/E/TST/020/0125; Soebandi (23487064)
Subject(s)
  • ELECTRIC NETWORK ANALYZERS-COMPUTER PROGRAMS
  • ELECTRIC POWER DISTRIBUTION-DATA PROCESSING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject