Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan dan pembuatan sistem informasi administrasi dan perhitungan hpp berbasis web untuk cabang dan pusat UD Duta Mulia

Proses bisnis yang meliputi penjualan, pembelian dan pembuatan laporan
pada UD Duta Mulia masih dilakukan secara manual. Dikarenakan penggunaan
cara manual, proses pembuatan laporan penjualan dan pembaruan data stok pusat
dan setiap cabang tidak dapat dilakukan dengan cepat.
Menjawab permasalahan tersebut, maka dirancang suatu sistem informasi
administrasi dan perhitungan harga pokok penjualanberbasis web. Aplikasi yang
dibuat meliputi sistem penjualan, pembelian, stok dan laporan yang dengan cepat
dapat menghasilkan laporan dan memperbarui data stok. Aplikasi ini dibuat
dengan bahasa pemrograman PHP dan menggunakan database MySQL.
Hasil pengujian menunjukkan bahwa pembuatan laporan-laporan yang
sebelumnya sangat lambat dapat dilakukan dengan cepat kapanpun laporan
dibutuhkan. Stok pusat dan tiap cabang juga kini dapat dikontrol secara langsung.

Creator(s)
  • (26407027) ROY PHILIP STANLEY
Contributor(s)
  • Yulia → Advisor 1
  • Ibnu Gunawan → Advisor 2
  • Alexander Setiawan → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2010
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 02020952/INF/2010; RoyPhilip Stanley (26407027)
Subject(s)
  • WEBSITES-DESIGN
  • INTERNET (COMPUTER NETWORK)
  • PROGRAMMING (ELECTRONIC COMPUTERS)
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject