Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Masjid Agung dan pusat pengembangan Agama Islam di Sampang

Laporan tugas akhir ini mengetengahkan perancangan sebuah bangunan
kompleks untuk memenuhi kebutuhan masyarakat akan tempat tempat peribadatan
dan pusat pengembangan agama Islam (Islamic Centre) di Sampang.
Perancangan sebuah bangunan kompleks yang memiliki fasilitas untuk.
Peribadatan dan kegiatan keagamaan guna menunjang peningkatan kualitas serta
keimanan dan ketaqwaan kepada Allah s.w.t khususnya di Kota Sampang. Hal ini
disebabkan kurangnya tempat peribadatan dan wadah sebagai pusat kegiatan
keagamaan yang sudah menjadi tradisi serta kebudayaan masyarakat. Konsep
pembentukan ruang Islami yang sakral, formal dan kontemporer sebagai acuan
dasar perancangan ini, ditarik dari analisa terhadap konsep filosofi dan bentukan.
Konsep perancangan tersebut diaplikasikan pada keseluruhan perancangan, baik
dalam perancangan tapak maupun perancangan bangunan.

Creator(s)
  • (22495077) FADLI SYAHPUTRA
Contributor(s)
  • Bisatya Widadya Maer → Examination Committee 1
  • Handoko Istanto → Advisor 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2001
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 1780/ARS/7/2001; Fadli Syahputra (22495077)
Subject(s)
  • MOSQUES-DESIGNS AND PLANS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject