Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Stadion internasional olahraga es hoki di Surabaya

Stadion Internasional Olahraga Es Hoki di Surabaya ini merupakan
proyek milik perusahaan swasta yang direncanakan untuk bergerak dibidang
olahraga. Merupakan sarana bagi masyarakat untuk dapat menyalurkan hobi dan
bakatnya dalam olahraga ini Selain itu keberadaan stadion ice hockey ini juga
dapat menjadi sarana hiburan dan pariwisata bagi masyarakat kota Surabaya dan
kota-kota lainnya Fasilitas yang direncanakan meliputi arena es, ruang ganti dan
tempat bilas untuk pemain, tribun, restoran, ruang multifungsi, stan-stan, dan lain
sebagainya. Konsep disain bangunan ini adalah virtualisasi dan visualisasi
simbolik olahraga hoki es sehingga dapat membedakan bangunan ini dengan
stadion-stadion pada umumnya, karena secara peruntukan sudah berbeda.

Creator(s)
  • (22400063) BUDI SETIAWAN
Contributor(s)
  • Irwan Santoso → Advisor 1
  • Wanda Widigdo Canadarma → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2005
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No.02132260/ARS/2005; Budi Setiawan (22400063)
Subject(s)
  • STADIUMS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject