Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan buku fotografi tentang peninggalan sejarah benteng Rotterdam di Makassar, Sulawesi Selatan

Benteng Rotterdam atau biasa dikenal juga dengan nama Fort Rotterdam merupakan peninggalan sejarah yang masih ada di kota Makassar. Benteng Rotterdam pernah menjadi saksi bercokolnya kekuatan kolonial Belanda di Makassar. Benteng ini juga menjadi tempat pengucilan Pangeran Diponegoro. Benteng Rotterdam masih menyisakan pesona sampai saat ini. Seiring dengan semakin berkembangannya jaman, membuat banyak aset-aset peninggalan sejarah yang sebenarnya sangat penting untuk dilestarikan, menjadi terabaikan karena banyaknya kepentingan masyarakat yang semakin modern ini. Dalam buku ini, keindahan serta kemegahan Benteng Rotterdam diabadikan melalui media fotografi yang kemudian dibukukan menjadi sebuah buku yang menarik. Sehingga diharapkan dari pendekatan ini, masyarakat bisa mengenal lebih dekat dengan Benteng Rotterdam dan secara tidak langsung membantu menjaga kelestarian cagar budaya di Indonesia.

Creator(s)
  • (42407209) WILLIAM BUDIANTO L
Contributor(s)
  • Aristarchus Pranayana → Advisor 1
  • I NYOMAN MANTRA FANDY → Advisor 2
  • Deddi Duto Hartanto
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2011
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Grafis
Source
Perancangan Grafis No. 00021917/DKV/2011; William Budianto Liwandouw (42407209)
Subject(s)
  • POSTERS
  • POSTCARDS
  • VISUAL COMMUNICATION
  • BOOK COVERS
  • BOOK DESIGN
  • GRAPHIC ARTS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject