Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa dampak pemberlakuan keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia nomor 231/KMK.06/2002 terhadap rasio keuangan dana pensiun

Penelitian ini adalah studi kasus yang dilakukan pada beberapa badan Dana
Pensiun di Surabaya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa dampak
pemberlakuan Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor
231/KMK. 06/2002 terhadap Rasio Keuangan Dana Pensiun. Dengan
diberlakukannya Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor
231/KMK.06/2002, maka Dana Pensiun haras melakukan pembayaran Nilai
Sekarang Manfaat Pensiun secara sekaligus bagi peserta pensiun yang menerima
Manfaat Pensiun kurang dari Rp. 400.000,00 per bulan. Pembayaran Manfaat
Pensiun secara sekaligus ini mungkin akan berdampak terhadap Rasio Pendanaan
dan rasio keuangan Dana Pensiun yang lainnya.
Analisis ini dilakukan dengan cara membandingkan rasio-rasio keuangan
sebelum Dana Pensiun melakukan [>embayaran Manfaat Pensiun sekaligus dengan
rasio keuangan sesudah dilakukannya pembayaran tersebut. Laporan keuangan Dana
Pensiun merupakan unit analisis dalam penelitian ini.
Penelitian ini membuktikan bahwa pembayaran Manfaat Pensiun sekaligus
tidak menyebabkan penurunan Rasio Pendanaan. Di sisi lain, akan menyebabkan
penurunan Rasio Solvabilitas daii Rasio Likuiditas. Selain itu menyebabkan
peningkatan Rasio Profitabilitas Dana Pensiun.

Creator(s)
  • (32499030) DIAN ARYANI
Contributor(s)
  • Juniarti → Advisor 1
  • Setyarini Santosa → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2003
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 0264/AKT/2003; Dian Aryani (32499030)
Subject(s)
  • PENSION TRUSTS-ACCOUNTING
  • PENSION TRUSTS-LAW AND LEGISLATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject