Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengembangan pelabuhan dan desain terminal penumpang kapal pesiar di Celukanbawang, Bali

Pengembangan Pelabuhan dan Desain Terminal Penumpang Kapal Pesiar Di Celukanbawang, bali, adalah suatu proyek fasilitas transportasi laut yang di khususkan pada jenis kapal pesiar yang memiliki skala internasional. proyek ini direncanakan sebagai respon dari berita peningkatan wisatawan asing yang berkunjung ke Indonesia terutama melalui jalur transportasi laut yaitu kapal pesiar. Dimana dengan dibangunnya fasilitas ini maka akan meningkatkan minat para wisatawan terutama yang menggunakan jasa kapal pesiar atau cruise liner untuk berkunjung ke Indonesia. Dengan Konsep Taman Kapal Pesiar dimana para wisatawan dapat melakukan aktifitas rekreasi sembari menikmati keindahan matahari terbenam dari taman yang berada pada atap bangunan yang menjadi ciri khas pulau bali itu sendiri.

Creator(s)
  • (22407074) SATRIO HADI SURYONO
Contributor(s)
  • Benny Poerbantanoe → Advisor 1
  • V.P. Nugroho Susilo → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2011
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 01022989/ARS/2011; Satrio Hadi Suryono (22407074)
Subject(s)
  • HARBORS-DESIGNS AND PLANS
  • MARINE TERMINALS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject