Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pemanfaatan teknologi WAP untuk memonitor pergerakan saham

Kehadiran dari teknologi intemet membuat dunia seakan tanpa batas, lial
ini semaktn didukung dengan makin banyaknya tempat yang menyediakan
layanan akses ke internet, kemudian ditambah pula dengan hadirnya layanan
sccara wireless. Layanan akses secara wireless ini menggunakan teknologi
protokol WAP. Dengan hadirnya teknologi ini maka semakin memudahkan orang
untuk mendapatkan infonnasi dimanapun dan kapanpun tanpa hams ineimnggu
berada didepan sebnah terminal kompnter.
Pada tugas akhir ini, dibuat suatu program web site dengan menggunakan
bahasa wml dengan tujuan untuk menunjukkau bagaimana cara kerja dari
teknologi wap. Web site ini dapat diakses dari manapun baik menggunakan
wireless tenninal niaupun perangkat kompnter..
Program web site ini terdiri dari halaman-halaman web yang berisi
simulasi infonnasi saham. Untuk pengembangan selanjutnya simulasi informasi
saham ini dapat diganti dengan informasi saham yang sesungguhnya dari bursa,
sehingga dapat dimanfaatkan oleh orang-orang yang membutuhkan infonnasi
tentang saham. Pada web site ini tidak terdapat adanya gambar, animasi dan suara,
oleh karena adanya keterbatasan dari teknologi telekomunikasi yang ada maupun
dari bahasa wml sendiri.
Pengujian yang dilakukan menggunakan 2 aplikasi wap emulator, dimana
teidapat perbedaan dalam lial tampilan maupun cara mengelola file antara 2
aplikasi tersebut. Pengujian tidak dilakukan dengan menggunakan perangkat
wireless terminal karena tidak ada periisahaan penyedia jasa layanan internet yang
niendukung teknologi wap ini.
Keseluruhan dari keberadaan program web site ini memperlihatkan seperti
apa teknologi wap tersebut dan bagaimana wap tersebut bekerja.

Creator(s)
  • (23495100) RAYMOND HANDAYA
Contributor(s)
  • Djoni Haryadi Setiabudi → Examination Committee 1
  • Murtiyanto Santoso → Advisor 2
  • Irwan Kristanto Julistiono → Advisor 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2001
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 01/E/KOM/011/087; Raymond Handaya (23495100)
Subject(s)
  • INTERNET (COMPUTER NETWORK)
  • WIRELESS COMMUNICATION SYSTEMS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject