Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Fengling Edisi Pertama Buletin Sastiong 01/UKP/Januari 2007

Buletin Fengling dikeluarkan oleh Jurusan Sastra Tionghoa. Buletin ini merupakan wadah bagi para siswa untuk dapat saling belajar dan memahami satu sama lain. Buletin Fengling juga dapat dijadikan salah satu sumber referensi dengan memanfaatkan beberapa artikel di dalamnya untuk dijadikan bahan pengajaran tambahan. Buletin ini mengulas banyak hal. Salah satunya adalah sejarah singkat mengenai Sastra Tionghoa. Ada juga halaman yang memuat wawancara dengan Elisa Christiana, BA (Ketua Jurusan Sastra Tionghoa). Ada juga artikel-artikel dari para mahasiswa mengenai kesan mereka menimba ilmu di Jurusan Sastra Tionghoa. Halaman Sastra Budaya menampilkan artikel mengenai sejarah Tahun Baru Imlek. Halaman Sastra Budaya berikutnya mengulas sejarah dari "Perayaan Yuan Xiao (Lontong Cap Go Meh)". Dan beberapa artikel menarik lainnya.

Creator(s)
-
Contributor(s)
-
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2007
Language
Chinese
Category
newsletters – Letters, reports, or other brief written communications that communicate news, particularly those written by societies or buisiness organizations. Historically referred to serial publications consisti
Sub Category
-
Source
Fengling Edisi Pertama Buletin Sastiong 01/UKP/Januari 2007
Subject(s)
-
File(s)
  • jiunkpe-ns-newsletters-2007-unknowncreator-22120-fengling_01-resource1.pdf

Similar Collection

by creator, contributor, or subject