Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Inspektorat Jenderal dan Direktorat Jenderal Geologi dan Sumber Daya Mineral Departemen Pertambangan dan Energi di Jakarta

Laporan Perencanaan dan Perancangan ini disusun gu
na memenuhi persyaratan kurikuler Ujian Sarjana Fakultas
Tehnik Jurusan Arsitektur, semester X tahun kuliah 1986 -
1987. Adapun judul proyek yang terpilih adalah " KANTOR INS
PEKTORAT JENDRAL & DIREKTORAT JENDRAL GEOLOGI & SUMBER DAYA
MINERAL DEPARTEMEN PERTAMBANGAN & ENERGI ", di Jakarta.
Adapun yang dibahas dalam laporan perencanaan dan perancangan
ini antara lain adalah :
- Latar Belakang Perencanaan
- Maksud dan Tujuan Perencanaan
- Analisa dari data yang diperoleh baik dari hasil survey -
lapangan, wawancara dengan personil-personil dari proyek
pembangunan kantor tersebut, maupun dari literatur untuk me-
nentukan kebutuhan, baik kapasitas dan fasilitas maupun kebutuhan
dan syarat-syarat parlengkapan bangunan.
- Analisa terhadap tapak yang terletak di jalan H.R. Rasuna-
Said Dalam ( Kuningan ), Blok M Kav.3 No.5 untuk menentukan
kelayakan tapak terhadap fungsi bangunan dan perencanaan per-
letakan bangunan dalam tapak yang ditentukan.
Fasilitas yang disediakan sesuai dengan kebutuhan berdasarkan
fungsi, susunan dan kedudukan dari pada kantor Irjen
dan Dirjen Geologi dan Sumber Daya Mineral seperti yang ter-
cantum dalam keputusan Presiden (Keppres) No. 15 tahun 1984
dan No. 44 tahun 1974 tentang Struktur Organisasi dan Tugas
pokok dari Irjen dan Dirjen goelogi dan sumber daya mineral
Departemen Pertambangan dan Energi yang secara garis besar
dapat diuraikan sebagai berikut :
- Kantor Inspektorat Jendral, sebagai kantor yang
melakukan kegiatan pengawasan dalam lingkungan Departemen
terhadap pelaksanaan tugas semua unsur
departemen.
- Kantor Direktorat Jendral, sebagai kantor yang me-
lakukan kegiatan pelaksanaan sebagai tugas pokok da-
lam lingkungan departemen.
- Fasilitas lainnya yang menunjang terdiri dari:
. Ruang Batu-batu Mineral
. Ruang Computer
. Perpustakaan
. Aula (Ruang Pertemuan)

Creator(s)
  • (380013) ROY MICHAEL SAHULATA
Contributor(s)
  • Krisdianto Anggijono → Advisor 1
  • J. Loekito Kartono → Advisor 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 1986
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. ...; Roy Michael Sahulata (380013)
Subject(s)
  • PUBLIC BUILDINGS
  • PUBLIC BUILDINGS-DESIGN AND PLANS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject