Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Genta nomor 66/thn.1975

Majalah Genta edisi ini menampilkan banyak artikel menarik yang siap dibaca oleh para pembaca setia Genta. Salah satunya yaitu sebuah tinjauan mengenai "Perumahan Bertingkat Banyak di Hongkong, sebuah tulisan dari Ir.herlianto yang baru saja kembali dari Hongkong dalam mengikuti Asian University Chaplains Workshop di Hongkong. Ad apula liputan mengenai acara malam Paskah yang berlangsung pada tanggal 31 Maret 1975 di gedung Auditorium oleh Dewan Mahasiswa UK Petra. Halaman lainnya menampilkan riwayat hidup dari seorang arsitek Finlandia, Alvar Aalto beserta karya-karya yang dihasilkan oleh arsitek kenamaan tersebut. Pada tanggal 22 April yang lalu, satu team terdiri atas Pimpinan, Mahasiswa dan Siswa dari Keluarga Besar "PETRA" dalam rangka Proyek Kemanusiaan Tahap I telah mengadakan peninjauan kedaerah banjir Lamongan-Babat-Tuban-Gresik, untuk mengulurkan bantuan berupa beberapa ton bahan makanan, bahan bangunan (paku) dan obat-obatan. berita selengkapnya dihadirkan Genta edisi ini. Simak berita maupu artikel menarik lainnya dalam Genta edisi 66 ini. Selamat menikmati.

Creator(s)
-
Contributor(s)
-
Publisher
Universitas Kristen Petra; 1975
Language
Indonesian
Category
magazines_periodicals – Magazines periodicals
Sub Category
-
Source
Genta nomor 66/thn.1975
Subject(s)
  • PETRA CHRISTIAN UNIVERSITY-PERIODICALS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject