Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perencanaan dan pembuatan sinkrosiner otomatis untuk kerja paralel generator dengan microcontroller MCS-51

Dengan berkembangnya dunia industri di Indonesia,
kebutuhan akan energi listrik semakin besar. Dengan penambahan
beban ini dibutuhkan pembangkit tenaga listrik
dengan keandalan dan efisiensi tinggi. Untuk memenuhi
kebutuhan akan suplai energi listrik tersebut dilakukan
kerja paralel antar generator.
Proses sinkronisasi dapat dilakukan secara manual
maupun secara otomatis. Sinkronisasi manual memerlukan
ketelitian dan kecepatan operator. Sinkronisasi otomatis
diharapkan dapat mengurangi kesalahan yang dilakukan operator.
Panel sinkronisasi ini diharapkan dapat membantu
dalam proses sinkronisasi otomatis. Sedangkan proses sinkronisasinya
dilakukan dengan menggunakan mikrokontroler
HCS-51.

Creator(s)
  • (23489034) RUDIYANTO KUSMAN
Contributor(s)
  • BUNAWI GUNAWIDJAJA → Advisor 1
  • IRWAN SAHLI → Advisor 2
  • HADI SOETRISNO → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 1996
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 96/E/TST/008/0162; Rudiyanto Kusman (23489034)
Subject(s)
  • ELECTRIC GENERATORS-AUTOMATIC CONTROL
  • MCS-51 (MICROCONTROLLER)
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject