Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Sikap tenant mal City of Tomorrow (Cito) Surabaya mengenai isi tentant newsletter

Media komunikasi dapat menunjang suatu keberhasilan penyampaian pesan yang diinginkan. Pemilihan media komunikasi internal sebagai subjek penelitian, karena media komunikasi internal merupakan alat penyampaian pesan yang dibuat dan diperuntukkan bagi kalangan internal perusahaan atau organisasi, bukan untuk dibagikan untuk kalangan umum. Terdapat beberapa macam media internal. Salah satunya adalah newsletter. Permasalahan yang peneliti teliti adalah apakah sikap pemilik tenant terhadap isi media komunikasi internal (tenant newsletter) di dalam mal City of Tomorrow sebagai alat komunikasi antara pihak manajemen dengan tenant. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa responden memberikan respon positif pada saat menghadapi komponen kognitif dan afektif saja, namun pada saat komponen perilaku, mayoritas responden memilih netral. Mayoritas responden mengetahui dan menyukai tenant newsletter mal City of Tomorrow ini, namun mereka terkadang tidak selalu ikut berperilaku/berpartisipasi.

Creator(s)
  • (51407081) GO SU KHONG
Contributor(s)
  • Inri Inggrit → Advisor 1
  • Vita Monica → Advisor 2
  • Marsefio S. Luhukay → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2011
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 10010707/KOM/2011; Go Su Khong (51407081)
Subject(s)
  • NEWSLETTERS
  • COMMUNICATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject