Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perencanaan pengering padi dengan bahan bakar sekam

Peralatan pengering gabah yang murah, mudah dalam
pembuatan. pengoperasian dan perawatannya sangat
dibutuhkan. Hal ini mengingat gabah. akan cepat rusak
bila tidak dikeringkan, terutama pada musim hujan
dimana intensitas radiasi matahari relatif rendah.
Pada kesempatan ini akan direncanakan pengering
gabah kapasitas 500 Kg dengan bahan bakar sekam. serta
akan dilakukan pengujian prototypenya. Padi yang baru
dipanen mempunyai kadar air 24 % dan akan dikeringkan
hingga kadar air 14 % yaitu kadar air yang aman untuk
penyimpanan.

Creator(s)
  • (24491098) SANDY TERISNO
Contributor(s)
  • Philip Kristanto Tedjasaputra → Advisor 2
  • RAHARDJO TIRTOATMODJO → Advisor and Examination Committee
Publisher
Universitas Kristen Petra; 1997
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 97.54.232; Sandy Terisno (24491098)
Subject(s)
  • RICE-PROCESSING
  • RICE-PROCESSING-MACHINERY
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject