Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Bank dan kantor sewa di Jakarta

Seperti kita ketahui titik berat Repelita IV adalah dibidang ekonomi, maka Jakarta sebagai kota Internasional dan
ibukota negara memerlukan wadah untuk menampung segala
kegiatan yang berhubungan dengan ekonomi . Bank dan Kantor
Sewa merupakan wadah kegiatan tersebut agar kerjasama internasional,
bantuan luar negeri dan lain-lain dapat tercapai .
Kantor sewa saat ini mengalam i kejenuhan tetapi diharapkan
pada tahun 1989 mendatang, keadaannya sudah membaik dan
normal kembali. Karena itu untuk menarik penyewa perlu diperhatikan bahwa bangunan harus berpenampilan bonafide,
representatif dan menyatu dengan lingkungan di mana lokasi
cukup strategis dengan fasilitas yang selengkap-lengkapnya.
Bangunan ini nantinya harus merupakan bangunan yang canggih
dengan teknologi mutakhir dan peralatan yang serba modern
sebagai fasilitas penunjangnya.
Berdasarkan uraian di atas, untuk memenuhi persyaratan kurikulum pada semester X Fakultas Teknlk Jurusan Arsitektur
Universitas Kristen Petra, dipilih judul tugas yaitu:
" Bank dan Kantor Sewa di Jakarta ",
di mana program Sarjana ini merupakan perlode ke XVII yang
berlangsung sejak pertengahan bulan Agustus sampai akhir
bulan Nopember 1987.

Creator(s)
  • (382076) INDRAWATI HARDJAWIKARTA
Contributor(s)
  • Bisatya Widadya Maer → Advisor and Examination Committee
Publisher
Universitas Kristen Petra; 1987
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 376/Ars/1987; Indrawati Hardjawikarta (382076)
Subject(s)
  • BANKS AND BANKING
  • OFFICE BUIDLINGS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject