Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan desain kemasan camilan tradisional marning jagung produksi Soleh Malang

Kota Malang merupakan salah satu tujuan para wisatawan untuk menghabiskan waktu liburannya. Para wisatawan yang datang ke kota Malang biasanya akan membeli oleh-oleh untuk di konsumsi sendiri maupun diberikan untuk saudara atau teman. Beberapa oleh-oleh yang terkenal dari Malang yaitu kripik tempe, pia mangkok, dan kripik singkong. Selain itu ada satu camilan lagi yang berpotensi menjadi oleh-oleh khas Malang, yakni marning jagung yang diproduksi oleh Soleh. Sayangnya, Soleh belum memiliki kemasan yang baik dan menarik bila bersaing dengan oleh-oleh yang lainnya.
Melalui perancangan ini, ingin meningkatkan brand image produk marning Soleh. Selain itu ingin memperkenalkan produk marning Soleh dan Kota Malang sendiri kepada para wisatawan. Dan diharapkan produk marning Soleh dapat muncul sebagai ikon oleh-oleh khas Malang selain produk yang telah dikenal sebelumnya.

Creator(s)
  • (42409090) JENNY SETIAWAN
Contributor(s)
  • Bedjo Riyanto → Advisor 1
  • Elisabeth Christine Yuwono → Advisor 2
  • Maria Nala Damajanti → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2013
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Grafis
Source
Perancangan Grafis No. 00022250/ DKV/2013; Jenny Setiawan (42409090)
Subject(s)
  • COMMERCIAL ART
  • VISUAL COMMUNICATION
  • PACKAGING
  • LOGOS (SYMBOLS)
  • GRAPHIC ARTS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject