Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Museum kungfu di Surabaya

Proyek tugas akhir ini merupakan fasilitas pengenalan dan pelatihan kungfu Santung yang ditujukan bagi masyarakat umum dan juga pengembang kungfu Santung di Surabaya. Pemunculan ide pembuatan fasilitas ini dilatarbelakangi oleh tidak adanya fasilitas untuk mengenalkan dan mengembangkan kungfu Santung, oleh karena itu dibuatlah fasilitas museum kungfu dengan fasilitas pelatihan kungfu. Fasilitas ini didesain dengan keinginan agar dapat mengenalkan kungfu yang ikut dalam perjuangan kemerdekaan di Surabaya yang dilengkapi dengan fasilitas pelatihan sehingga dapat mengembangkan kungfu ini agar lebih dikenal oleh masyarakat Surabaya.

Creator(s)
  • (22408109) YUAN RAMA
Contributor(s)
  • Luciana Kristanto → Advisor 1
  • Irwan Santoso → Advisor 2
  • Bisatya Widadya Maer → Advisor 3
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2013
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 06023160/ARS/2013; Yuan Rama (22408109)
Subject(s)
  • ART MUSEUM ARCHITECTURE
  • MUSEUM BUILDINGS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject