Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh enterpreneursip dan supply chain integration terhadap keunggulan bersaing perusahaan pada sektor manufaktur di Makassar

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh signifikan antara Enterpreneurship terhadap Supply Chain Integration (SCI) dan keunggulan bersaing , dan Supply Chain Integration (SCI) terhadap keunggulan bersaing. Variabel Enterpreneurship diukur dari tiga indikator, yaitu innovatie, proactive, dan risk-taker. Variabel SCI diukur dari tiga indikator, yaitu internal integration, supplier integration dan customer integration. Sedangkan variabel keunggulan bersaing diukur dari dua indikator, yaitu differentiation dan cost leadership. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 118 manajer yang bekerja pada perusahaan manufaktur di Makassar yang menerapkan entrepreneurship dan SCI. Hipotesa dalam penelitian ini diuji dengan menggunakan Partial Least Square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Enterpreneurship memiliki pengaruh signifikan terhadap SCI dan keunggulan bersaing , dan juga hasil penelitian menunjukkan bahwa SCI memiliki pengaruh signifikan terhadap keunggulan bersaing.

Creator(s)
  • (32409090) ERLINA
Contributor(s)
  • Devie → Advisor 1
  • Josua Tarigan → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2014
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 32010545/AKT/2014; Erlina (32409090)
Subject(s)
  • ENTREPRENEURSHIP
  • SUPPLY CHAIN MANAGEMENT
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject