Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Prosedur evaluasi ketahanan seismik struktur rangka beton bertulang terhadap beban statik lateral

Dalam tugas akhir ini diberikan suatu metode pemeriksaan yang lebih ditujukan untuk bangunan-bangunan lama. Metode ini merupakan usulan dari R. Park yang disebut dengan metode static force - based dan terdiri atas 9 langkah perhitungan.
Pada metode ini pemeriksaan meliputi kondisi bangunan, keruntuhan yang terjadi, memperkirakan koefisien gempa dan waktu getar alami struktur, menentukan daktilitas struktur yang diperlukan, menganalisa kemampuan daktilitas struktur, serta memeriksa pengurangan kuat geser pada balok maupun kolom akibat pengaruh daktilitas yang tersedia dan simpangan antar lantai. Untuk contoh perhitungan dengan metode ini dipakai contoh bangunan Gedung “B” dan “C” Universitas Kristen Petra Surabaya. Prosedur pemeriksaan ini juga dibandingkan dengan beberapa metode pemeriksaan lain yang pernah dilakukan. Dengan mempelajari dan mengaplikasikan metode pemeriksaan usulan R. Park ini diharapkan dapat memberikan suatu usulan dalam hal pemeriksaan bangunan-bangunan yang telah ada dengan cara yang sistematis.

Creator(s)
  • (21494013) DEDDY WIJAYA
  • (21494149) LAUW HENDRA
Contributor(s)
  • Takim Andriono → Advisor 1
  • Ir. GIDEON HADI KUSUMA, M.Eng. → Advisor 2
  • Bambang Wyanto → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 1998
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 863 S; Deddy Wijaya (21494013), Lauw Hendra (21494149)
Subject(s)
  • REINFORCED CONCRETE CONSTRUCTION
  • BUILDINGS-EARTHQUAKE EFFECTS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject