Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelPT Tjandi Djaja merupakan perusahaan yang bergerak di bidang spare
part. Perusahaan ini mempunyai permasalahan yaitu sering terjadinya
keterlambatan pengiriman ke customer. Keterlambatan ini disebabkan karena
tidak adanya jadwal produksi, ketidaktersediaan material, dan tidak adanya sistem
informasi yang jelas antara bagian produksi dan marketing.ketidaksediaan
material mengakibatkan pekerja menganggur sehingga effisiensi kerjanya rendah.
Untuk mengatasi hal ini dilakukan pengukuran effisiensi kerja pada kondisi
aktual, diperoleh sebesar 55%. Kemudian dengan sistem usulan diperoleh
effisiensi kerja mengalami peningkatan menjadi 84%. Hal ini berarti bahwa sistem
usulan dapat meningkatkan effisiensi kerja sebesar 29%. Pada sistem usulan
dibentuk departemen PPIC yang bertugas merencanakan produksi dan
mengendalikan persediaan bahan baku. Selain itu dengan adanya departemen
PPIC, maka koordinasi antara marketing dan produksi menjadi lebih baik.