Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelPenelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh implementasi Marketing Expense, Company age, dan Company Size yang digunakan untuk membandingkan mana yang lebih berpengaruh terhadap profitability dan Market value. Sample yang digunakan dalam penelitian ini adalah 28 perusahaan pada sektor perbankan dengan periode penelitian tahun 2009-2013 dengan metode regresi linear berganda. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa Marketing Expense berpengaruh positif signifikan terhadap Profitability (ROS) dan Market Value (MTBV & Tobin’s Q). Variabel independen ke Company Age juga berpengaruh negatif terhadap ROS. Variabel independen Company Size memiliki pengaruh positif signifikan terhadap Profitability (ROA) dan Market Value (Tobin’s Q)