Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pemisahan aktivitas ekonomi keluarga dan bisnis

Idealnya keluarga yang mempunyai usaha sendiri dapat melakukan pemisahan antara aktivitas ekonomi keluarga dengan aktivitas ekonomi bisnis. Ada empat alasan melakukan pemisahan aktivitas ekonomi keluarga dan bisnis. Yakni: 1. Cara berpikir tentang keberadaan bisnis dalam keluarga, apakah bisnis untuk menopang keluarga atau keluarga untuk menopang bisnis. 2. Berbisnis adalah kegiatan beresiko. 3. Pemisahan entitas bisnis dan entitas keluarga dapat memudahkan untuk mendiagnosis kesehatan keuangan bisnis dan keluarga. 4. Pemisahan entitas bisnis dan entitas keluarga juga memudahkan untuk menyusun laporan pajak. Demikian uraian dari Devi, CFP., konsultan keuangan dari Universitas Kristen Petra Surabaya.

Creator(s)
-
Contributor(s)
-
Publisher
Jawa Pos; 2009
Language
Indonesian
Category
clippings – Newspaper clippings
Sub Category
-
Source
Jawa Pos, 29 Juli 2009
Subject(s)
  • FAMILY-OWNED BUSINESS ENTERPRISES--MANAGEMENT
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject