Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Media interaktif pembelajaran sistem peredaran darah manusia

Sistem peredaran darah manusia merupakan topik pelajaran yang sangat penting untuk dipelajari. Namun dalam proses mempelajarinya, dibutuhkan tingkat pemahaman yang tinggi karena susah untuk disampaikan dengan bahasa verbal. Proses yang terjadi di dalamnya sulit untuk diamati, terjadi begitu cepat atau bahkan terjadi terlalu lambat. Salah satu cara untuk memahaminya dengan baik adalah melalui multimedia.
Aplikasi ini akan mengemas pelajaran sistem peredaran manusia menjadi lebih interaktif dan menarik, di mana pemain terlibat aktif dalam proses pembelajaran. Mulai dari materi darah, pembuluh darah, jantung, peredaran darah, hingga penyakit. Tersedia juga ujian untuk mengukur kemampuan pemain. Aplikasi ini dibuat menggunakan Adobe Flash Professional CS6.
Dari hasil kuisioner dan pengujian interaksi manusia dengan komputer, membuktikan bahwa simulasi dalam aplikasi sangat mendukung dalam proses pemahaman materi. Maka dari itu minat belajar pemain semakin bertambah, ditambah dengan penggunaan aplikasi yang sangat mudah dan user friendly.

Creator(s)
  • (26411067) YOHANES NICOLAS P. K.
Contributor(s)
  • Liliana → Advisor 1
  • Kristo Radion Purba S.ST. → Advisor 2
  • Djoni Haryadi Setiabudi → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2015
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 03021446/INF/2015; Yohanes Nicolas Paulo Kwarrie (26411067)
Subject(s)
  • PROGRAMMING (ELECTRONIC COMPUTERS)
  • INTERACTIVE MEDIA
  • DATABASE DESIGN
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject