Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Teknik Elektro UK Petra pamerkan robot

Teknik Elektro UK Petra Surabaya menggelar pameran dalam rangka pengujian tugas akhir. Gelaran ini berlangsung pada Jumat 12 Desember 2014 di selasar gedung P. lantai 2. Robot adalah teknologi yang sedang berkembang saat ini, perkembangan ini dapat dilihat dari industry yang menggunakan lengan robot untuk mempermudah pekerjaan manusia dalam bidang produksi. Lengan robot berfungsi untuk menjalankan tugas yang sesuai dengan keinginan operator. Pengontrolan dapat dilakukan secara otomatis menggunakan program atau secara manual dengan gerakan lengan manusia. Ialah Hendry Sanjaya yang membuat tugas akhirnya bertajuk pengendalian gerakan lengan robot menggunakan sensor accelerometer. Selain itu ia juga memamerkan Robot keseimbangan 2 roda dengan 2 sumbu. Selain kedua karya di atas juga terdapat karya lainnya yaitu pembuatan aplikasi mobile sebagai tools pendukung desain panel listrik tegangan rendah karya Kevin Budhihargono.

Creator(s)
-
Contributor(s)
-
Publisher
pustakalewi.net; 2014
Language
Indonesian
Category
clippings – Newspaper clippings
Sub Category
-
Source
pustakalewi.net, 14 Desember 2014
Subject(s)
  • ROBOTS--EXHIBITIONS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject