Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Fasilitas eduwisata pertanian vertikal di Surabaya

Proyek ini merupakan sebuah wadah yang diharapkan dapat menjadi tempat belajar dan
berwisata pertanian vertikal bagi masyarakat Kota Surabaya dan sekitarnya, serta merupakan
sebuah tempat yang cocok bagi masyarakat kota yang ingin mengetahui dan menyelesaikan
masalah pangan dengan kondisi lahan yang semakin sempit dengan adanya galeri dan workshop.
Dengan keadaan kota yang sibuk, proyek ini pula menawarkan pemberhentian sejenak untuk
mengingatkan kehidupan yang sehat dengan membeli atau memakan sayur-sayuran lewat restoran
dan supermarket.
Dengan fungsi di atas, masalah yang timbul diatasi dengan pendekatan perancangan
sustainable architecture dan pendalaman pencahayaan alami. Berdasarkan pengguna dan
aktivitasnya, pembagian zoning terbagi menjadi empat yaitu, area wisata, area edukasi, area
pengelola dan area servis. Sirkulasi ruang yang terbentuk memiliki runtutan agar pengunjung
dapat mengerti latar belakang, tujuan dan kesimpulan yang nyata dari bangunan ini. Pencahayaan
alami untuk kehidupan tumbuhan, light pipe untuk penerangan ruangan, serta area petik dengan
penghawaan alami adalah usaha untuk mengurangi penggunaan energi dalam bangunan ini.
Desain yang berinterkasi dengan konteks lingkungan sekitar juga adalah usaha untuk mendukung
isu sustainable.

Creator(s)
  • (22412133) RIEKA APRILIA TANUY
Contributor(s)
  • Anik Juniwati → Advisor 1
  • Danny Santoso Mintorogo → Advisor 2
  • Bisatya Widadya Maer → Advisor 3
  • Lilianny Sigit Arifin → Advisor 4
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2016
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 02023600/ARS/2016; Rieka Aprilia Tanuy (22412133)
Subject(s)
  • AGRICULTURAL EDUCATION
  • EDUCATION PARKS-DESIGNS AND PLANS
  • RECREATION CENTERS
  • VERTICAL GARDENING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject