Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan komunikasi visual layanan darurat Call Center 110 Polri di Surabaya

Call Center 110 merupakan sebuah layanan yang disediakan oleh Polri yang bekerja sama dengan PT Telkom untuk memenuhi kebutuhan masyarakat terhadap layanan keamanan darurat. Namun, karena kurangnya sosialisasi yang dilakukan oleh Polri menyebabkan Call Center 110 kurang dikenal oleh masyarakat. Padahal Call Center 110 ini sangat penting untuk diketahui oleh masyarakat dalam menghadapi keadaan darurat khususnya masyarakat kota besar, salah satunya kota Surabaya. Oleh sebab itu, untuk memberikan awareness Call Center 110 di benak masyarakat dibutuhkan sebuah perancangan komunikasi visual yang efektif, komunikatif dan efisien sehingga pesan dapat tersampaikan dengan baik kepada khalayak sasaran. Dengan adanya perancangan komunikasi visual ini diharapkan menjadikan Call Center 110 lebih dikenal di masyarakat sebagai bentuk layanan ketika menghadapi keadaan darurat.

Creator(s)
  • (42412041) STEFANI
Contributor(s)
  • Deddi Duto Hartanto → Advisor and Examination Committee
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2016
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Audio Visual dan Animasi
Source
Audio Visual dan Animasi No. 00022852/DKV/2016; Stefani (42412041)
Subject(s)
  • VISUAL COMMUNICATION
  • LOGOS (SYMBOLS)
  • GRAPHIC ARTS
  • COMMERCIAL ART
  • BILLBOARDS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject