Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan buku panduan pemahaman kebiasaan buruk anak usia 1-4 Tahun

Memahami perkembangan anal usia dini bagi orang tua, sejauh ini tidak sepenuhnya di pahami dengan benar oleh para orang tua, sehingga dianggap kebiasaan buruk itu adalah perilaku menyimpang pada anak tersebut.
Sejauh ini informasi dalam bentuk literatur yang lebih simpel, yang komunikatif dengan grafis yang menarik tidak ditemukan di pasaran. Perancangan buku tentang pemahaman begi kedua orang tua mengenai periodik perkembangan anak di setiap usia anak perlu dibukukan. Seiring dengan kesibukan orang tua yang saat ini membuat sibuk dan kurang memperhatikan anaknya sehingga menjadikan anak memiliki kebiasaan buruk yang jika tidak dipahami sedini mungkin akan berlanjut, terbawa hingga usia dewasanya. Belum adanya media penyampaian kebiasaan buruk saat ini, maka disusunlah sebuah buku panduan pemahaman kebiasaan buruk pada anak usia 1-4 tahun. Melalui buku infografis “ Good Mom Good Kids “ keterbatasan pehamaman tentang perilaku kebiasaan anak pada usia dini setidaknya dapat ditekan dan menjadikan hal itu sebagai kegiatan yang positif baik bagi orang tua dan anak.

Creator(s)
  • (42412149) GRACIA MONICA GOEIFANNY
Contributor(s)
  • BASKORO S. BANINDRO → Advisor 1
  • Yusuf Hendra Y. → Advisor 2
  • Andrian Dektisa Hagijanto → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2016
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Media Edukatif (cetak)
Source
Media Edukatif (cetak) No. 00022928/DKV/2016; Gracia Monica Goeifanny (42412149)
Subject(s)
  • BOOK DESIGN
  • GRAPHIC ARTS
  • VISUAL COMMUNICATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject