Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Museum sejarah pertempuran Surabaya di Surabaya

Museum Sejarah Pertempuran Surabaya di Surabaya merupakan fasilitas wisata yang bertujuan untuk meningkatkan sikap kepedulian generasi muda dan masyarakat kota Surabaya terhadap peninggalan-peninggalan sejarah pertempuran pada masa lampau dan juga untuk meningkatkan jumlah pariwisata di kota Surabaya. Kota Surabaya dikenal sebagai kota Pahlawan yang memiliki banyak sekali peninggalan sejarah dan bangunan cagar budaya, hal ini dapat menjadi daya Tarik bagi wisatawan untuk lebih mengenal peristiwa sejarah pertempuran 10 November 1945 yang menjadikan kota Surabaya dikenal sebagai kota Pahlawan. Fasilitas ini akan dilengkapi fasilitas publik, yaitu enterance area, ticketing area, seating area, food central, library, souvenir area. Pendekatan sistem yang menekankan pada sirkulasi digunakan untuk membawa pengunjung merasakan cerita peristiwa sejarah pertempuran kota Surabaya melalui hubungan antar ruang dengan bantuan teknologi digital. Suasana ruang dalam bangunan juga mengekspresikan suasana setiap perjalanan pertempuran kota Surabaya.

Creator(s)
  • (22413037) SAMUEL HARJANTO
Contributor(s)
  • Handinoto → Advisor 1
  • Andhi Wijaya → Advisor 2
  • Rully Damayanti → Advisor 3
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2017
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 02023649/ARS/2017; Samuel Harjanto (22413037)
Subject(s)
  • MUSEUM BUILDINGS
  • MUSEUMS-HISTORY
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject