Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan komunikasi visual promosi rumah mode AZ-ZAHRA dengan konsep ke-Islaman sebagai tema pendukung promosi

Perancangan komunikasi visual AZ-ZAHRA ini menitikberatkan pada
perkembangan fashion khususnya busana muslim di Surabaya yang tidak kalah
dengan kota besar lainnya seperti Jakarta. Melalui perancangan promosi yang
mengutamakan interior dimana menggunakan konsep ke-Islaman Cordoba
sebagai elemen pendukung utama, mampu menampilkan suatu brand image pada
AZ-ZAHRA di mata audience-nya. Oleh karena itu, dalam perancangan ini dibuat
berbagai macam media promosi dengan suatu konsep Islam Cordoba, dimana
banyak mengambil motif dan arsitektur bangunannya yang diharapkan mampu
menyampaikan image dari AZ-ZAHRA yang kesemuanya itu memiliki satu
kesatuan dan dapat lebih unggul dari para kompetitornya.

Creator(s)
  • (42402091) ENRICO
Contributor(s)
  • SUGIYONO ARDJAKA → Advisor 1
  • WIRENOHADI SOEPRAPTO, Drs. → Advisor 2
  • Obed Bima Wicandra → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2006
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Grafis
Source
Perancangan Grafis No. 00110797/DKV/2006; Enrico (42402091)
Subject(s)
  • VISUAL COMMUNICATION
  • COMMERCIAL ART
  • ADVERTISING
  • POSTERS
  • GRAPHIC ARTS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject