Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Aplikasi photostock berbasis mobile android

Foto pada masa ini tidak lagi asing. Foto juga berfungsi sebagai media untuk menyimpan memori akan peristiwa-peristiwa yang penting di sekitar kita. Untuk menguasai ilmu dari fotografi memerlukan skill dan teknik agar foto atau karya yang dihasilkan dapat menjadi bagus dan dapat dijual.
Kurangnya wadah untuk menjual foto tersebut, mengakibatkan foto-foto tersebut hanya dipandang sebagai karya saja. Hal tersebut menyebabkan hobi sebagai fotografer dan ilmu dalam fotografi terkadang tidak mendapatkan nilai ekonominya. Aplikasi Photostock ini di dalamnya juga terdapat fitur watermark yang secara otomatis dapat menambahkan watermark di dalam foto penjualan anda agar tidak terjadi pelanggaran hak cipta. Dalam aplikasi ini juga pengguna bisa melakukan chatting terhadap penjual foto.
Kesimpulan dari aplikasi ini adalah dapat mengunggah foto dan dapat diberikan watermark, watermark dapat dilakukan diseluruh foto, dapat melakukan fungsi mengambil kamera serta filter foto.dapat melakukan chat antara penjual dengan pembeli foto. Searching dapat berdasarkan kategori, nama, serta harga gambar. Berdasarkan hasil kuisioner yang diperoleh untuk tampilan aplikasi, 60% responden lainnya menjawab cukup dan 40% responden lainnya menjawab baik. Untuk kemudahan mengakses aplikasi 60% responden menjawab baik, 40% responden lainnya menjawab sangat baik. Untuk kelengkapan fitur, 40% responden menjawab cukup, 40% menjawab baik, 20% menjawab sangat baik. Untuk kelengkapan informasi foto, 20% responden menjawab cukup, 50% menjawab baik, dan 30% responden lainnya menjawab sangat baik. Untuk keseluruhan aplikasi, 80% responden menilai program ini baik, dan 10% responden lainnya menilai program ini sangat baik.

Creator(s)
  • (26413024) BAMBANG KURNIAWAN SANTOSO
Contributor(s)
  • Kartika Gunadi → Advisor 1
  • ANITA NATHANIA → Advisor 2
  • Andreas Handojo → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2018
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 03021802/INF/2018; Bambang Kurniawan Santoso (26413024)
Subject(s)
  • ANDROID (ELECTRONIC RESOURCE)
  • APPLICATION SOFTWARE--DEVELOPMENT
  • MOBILE APPS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject