Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Simulasi transaksi pembayaran online dengan studi kasus kantin Universitas Kristen Petra

Transaksi adalah suatu kegiatan yang menimbulkan perubahan terhadap posisi keuangan, transaksi dikatakan valid, apabila dilengkapi dengan bukti transaksi. Selama ini, proses transaksi yang terjadi di Kantin Universitas Kristen Petra dilakukan secara manual yaitu dengan mahasiswa atau pegawai memesan makanan ke stan-stan yang ada. Hal ini mengakibatkan transaksi jual-beli yang terjadi menjadi lambat dan stan kerepotan, serta tidak memungkiri kemungkinan hilangnya bukti transaksi jual-beli, yang membuktikan bahwa transaksi tersebut valid/sah.
Untuk menjawab persoalan tersebut, dirancang suatu sistem yang memanfaatkan teknologi RFID (Radio Frequency Identification), dan aplikasi mobile. Dengan memanfaatkan teknologi ini, mahasiswa dan pegawai dapat menggunakan kartu identitas (KTM/Kartu Pegawai) maupun handphone dalam melakukan transaksi di kantin. Selain transaksi menjadi aman karena dilakukan secara digital, dapat membantu transaksi jual-beli menjadi lebih cepat. Selain itu, adanya Aplikasi PetraCanteen yang diperuntukkan bagi pegawai dan mahasiswa yang ingin melakukan transaksi secara online, sehingga tidak perlu lagi antri di kantin, atau melakukan panggilan telepon ke kantin.

Creator(s)
  • (26414018) HANNY TABITA LISTYANI
Contributor(s)
  • Andreas Handojo → Advisor 1
  • Henry Novianus Palit, S.Kom → Advisor 2
  • Rolly Intan → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2018
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 03021773/INF/2018; Hanny Tabita Listyani (26414018)
Subject(s)
  • WEBSITE
  • RADIO FREQUENCY-IDENTIFICATION SYSTEMS
  • ANDROID MOBILE OPERATING SYSTEM (ELECTRONIC RESOURCE)
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject