Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Star studies terhadap image Deddy Corbuzier

Penelitian star studies terhadap image Deddy Corbuzier ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif yang meneliti bagaimana citra yang dibangun oleh Deddy Corbuzier. Melalui analisa star studies milik Richard Dyer, Jane Stokes, dan Erving Goffman ditemukan bahwa Deddy Corbuzier menggunakan pendekatan dramaturgi untuk menciptakan citra yang positif di mata masyarakat. Deddy memiliki gaya hidup dengan menunjukkan kesehariannya berolahraga dan menjaga makan namun ia mengkonsumsi podpackers. Citra yang ingin dibangun Deddy adalah sebagai sosok yang pantas untuk dijadikan “contoh” orang sukses yang harus diikuti jejaknya. Selain itu Deddy adalah bintang yang selalu menuai kontroversi di mata masyarakat. Terkenalnya seorang Deddy berkat hal-hal kontroversi yang selalu diberitakan.

Creator(s)
  • (51415069) JOSSELIN NATASHA HARIADI
Contributor(s)
  • Ido Prijana Hadi → Advisor 1
  • Fanny Lesmana → Advisor 2
  • Agusly Irawan Aritonang, S.Sos., M.A. → Examination Committee 1
  • Desi Yoanita → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2019
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 20011511/KOM/2019; Josselin Natasha Hariadi (51415069)
Subject(s)
  • COMMUNICATION
  • MASS MEDIA
  • TELEVISION TALK SHOW HOSTS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject