Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan film dokumenter catatan hidup pasien parkinson

Keberadaan penyakit Parkinson bukan hal yang langka terjadi, tapi masih banyak orang yang belum bisa mengidentifikasi penyakit ini karena kurangnya pengetahuan tentang gejala, dan bagaimana penyakit ini bekerja. Sedangkan di internet sendiri informasi medis tentang penyakit ini sebenarnya tersedia, tapi dengan gejala Parkinson yang mirip degan gangguan sepele, orang jadi tidak menganggap adanya kemungkinan terkena penyakit ini. Dengan adanya film dokumenter ini diharapkan bisa menarik minat orang untuk mengerti lebih tentang penyakit Parkinson sehingga bisa ada lebih banyak pasien yang ditangani secara dini dan baik, karena sampai sekarang penyakit ini belum bisa disembuhkan.

Creator(s)
  • (42415052) OLIVER TITUS HANDOYO
Contributor(s)
  • Deddi Duto Hartanto → Advisor and Examination Committee
  • Merry Sylvia, S.Sn → Advisor 2
  • Elisabeth Christine Yuwono → Examination Committee 1
  • Vanessa Yusuf → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2019
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Audio Visual dan Animasi
Source
Audio Visual dan Animasi No. 00023315/DKV/2019; Oliver Titus Handoyo (42415052)
Subject(s)
  • COMMERCIAL ART
  • DOCUMENTARY FILMS
  • GRAPHIC ARTS
  • VIDEO PRODUCTION
  • VISUAL COMMUNICATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject